Di Indonesia saat ini membaca masih menjadi syarat untuk masuk Sekolah Dasar. Walaupun Pemerintah sudah menjelaskan bahwa anak-anak di Taman Kanak-Kanak tidak dianjurkan untuk belajar Membaca. Tapi kita sebagai orang tua terkadang berambisi untuk mengajarkan anak Membaca diusia dini agar ia nanti bisa diterima di sekolah favorit.
Namun kita sebagai orang tua pun tidak ada salahnya untuk mengajarkan itu diusia dini. Yang harus diingat semua harus diajarkan dengan kegiatan yang menyenangkan. Membaca dengan cara bermain salah satunya.
Perbedaan Pre-Reading dan Reading
Pre-Reading
|
Reading
|
1. Bercakap-cakap
2. Bercerita
3. Bernyanyi
4. Membaca
Buku Cerita
5. Mencocokkan
Objek
6. Mencocokkan
Kartu
7. Mencocokkan
Objek dan Kartu
8. Kartu
Nomenklatur
9. Thematic
letters Activity
10. Three-Period
Lesson
|
English
1.
Metal Inset
2.
Sandpaper Letter
3.
Large Movable Alphabet
4.
Phonograms Sandpaper Letter
5.
Small Movable Alphabet
6.
PBG Series
Bahasa
1.
Metal Inset
2.
Sandpaper Letter Suku Kata
3.
Movable Alphabet Bahasa
4.
PBG Series
|
Berikut akan saya paparkan kegiatan Pra-Membaca atau Pre-Reading yang bisa kita lakukan di rumah dengan cara yang menyenangkan bersama anak-anak kita.
Pre – Reading
a. Talking
Activity
b. Storytelling
Activity
c. Singing
Activity
d. Reading
Activity
e. Pairing
Object Activity
f. Object
& Cards Activity
g. Cards
Activity
h. Nomenclature
Activity
i.
I Spy Activity
j.
Phonic Objects Activity
k. Patterning
Activity
l.
Classification Activity
m. Odd
One Out Activity
n. Sequencing
Activity
o. 3PL
Activity
p. Rhyming
Activity
q. Opposite
Activity
Inilah kegiatan-kegiatan sederhana yang bisa kita lakukan dirumah bersama anak-anak kita. Sederhana, menyenangkan, dan memberikan ilmu yang bermanfaat. Selamat bermain mom 😄😄
Komentar
Posting Komentar